A. TINGKAT ASIA

  • Juara I Karate Kumite Kadet Putra -52 kg tahun 2018

B. TINGKAT NASIONAL

  • Juara I Nasional “Motion Graphic” Himpunan Mahasiswa IT UNJ tahun 2018
  • Juara II Nasional “Motion Graphic” Himpunan Mahasiswa IT UNJ tahun 2018
  • Juara II Nasional “HACKATHON” Kategori Umum tahun 2018
  • Juara II Nasional “Website Application” ARK Challenge tahun 2018
  • Juara I INVOFEST Bidang Lomba “Web Design Competition” tahun 2018
  • Juara II INVOFEST Bidang Lomba “Web Design Competition” tahun 2018
  • Juara III Lomba Ki Hajar Kategori Pelajar LKS SMK Bidang Lomba “Aplikasi Mobile” tahun 2018
  • Juara Favorit Nasional / Terbaik Pilihan Perusahaan “TBIG Creation” tahun 2018
  • Juara III LKS SMK Bidang Lomba “Telecom Distribution Technology” tahun 2013
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Telecom Distribution Technology” tahun 2012
  • Juara Harapan II LKS SMK Bidang Lomba “Telecom Distribution Technology” tahun 2010
  • Juara I OSTN II SMK Bidang Lomba “Matematika Teknologi” tahun 2009
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Telecom Distribution Technology” tahun 2009
  • Juara III LKS SMK Bidang Lomba “Web Design” tahun 2009
  • Juara I OSTN SMK Bidang Lomba “Pemrograman ICT” tahun 2008
  • Juara I OSTN SMK Bidang Lomba “Matematika Teknologi” tahun 2008
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba ” Telecom Distribution Technology” tahun 2008

C. TINGKAT PROVINSI

  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “IT Software Application” tahun 2018
  • Juara II Open Tournament “Karate” Kelas Kadet Putra -52 kg Umum tahun 2018
  • Juara I Nilai Rata-rata UN Tertinggi Tiga Tahun Berturut 2012-2014
  • Juara III FLS2N SMK Bidang Lomba “Gitar Akustik” tahun 2014
  • Juara II Lomba “Matematika” tahun 2014
  • Sebagai SMK Berpotensi tingkat Jawa Tengah pada event “Undip Mathematics Competition” tahun 2014
  • Juara II Lomba “Debat Bahasa Inggris” tahun 2013
  • Juara III Lomba “Mini Drama” tahun 2013
  • Juara II Lomba ” Business Plan Presentation” tahun 2013
  • Juara I English Debate Competition tahun 2009
  • Juara II English Debate Competition tahun 2009
  • Juara II O2SN Bidang Lomba “Basket Putra” tahun 2009
  • Juara III O2SN Bidang Lomba “Basket Putra” tahun 2009
  • Juara III Bidang Lomba “Pemrograman” tahun 2009
  • Juara II POPDA Bidang Lomba “Taekwondo” tahun 2009
  • Juara II LKS SMK Bidang Lomba “Bahasa Mandarin” tahun 2009

D. TINGKAT KABUPATEN

  • Juara I Tenis Lapangan Popda Banyumas tahun 2019
  • Juara I Taekwondo Kyorugi U-51 Popda Banyumas tahun 2019
  • Juara II Karate Kumite -55 kg Putra Popda Banyumas tahun 2019
  • Juara III Tenis Lapangan Popda Banyumas tahun 2019
  • Juara III Pencak Silat Kelas C Putri Popda Banyumas tahun 2019
  • Juara I Lomba Kreativitas dan Inovasi (Krenova) Kategori “Aplikasi” tahun 2018 (dalam rangka Festival Kerja 99 Hari Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Banyumas)
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “IT Software Application” tahun 2018
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Networking Support” tahun 2018
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Graphic Design” tahun 2018
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Animation” tahun 2018
  • Juara II LKS SMK Bidang Lomba “Web Design” tahun 2018
  • 10 Besar Kakang pada “Pemilihan Kakang Mbekayu Banyumas (Pakemas)” tahun 2018
  • 10 Besar Mbekayu pada “Pemilihan Kakang Mbekayu Banyumas (Pakemas)” tahun 2018
  • Juara II Lomba Pencak Silat “Kompaks Open” Kelas Berat E Putra tahun 2018
  • Juara II Lomba Pencak Silat “Kompaks Open” Kelas Berat B Putra tahun 2018
  • Juara I POPDA Bidang Lomba “Lari Marathon 4x400m” tahun 2017
  • Juara III POPDA Bidang Lomba “Tenis Meja Ganda Putra” tahun 2017
  • Juara II OSTN Bidang Lomba “Fisika Terapan” tahun 2014
  • Juara I FLS2N SMK Bidang Lomba “Gitar Akustik” tahun 2014
  • Juara II Lomba “Desain Grafis” tahun 2014
  • Juara II Lomba “Fotografi” tahun 2013
  • Juara III Lomba “Menyanyi Solo” tahun 2013
  • Juara III Lomba “Catur” tahun 2013
  • Juara III Lomba “Line Follower Robot” tahun 2012
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Volley Putri” tahun 2009
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Basket Putra” tahun 2009
  • Juara I LKS SMK Bidang Lomba “Basket Putri” tahun 2009
  • Juara II LKS SMK Bidang Lomba “Bahasa Inggris” tahun 2009
  • Juara III POPDA Bidang Lomba “Poster SMA/SMK” tahun 2008
  • Juara II LKS SMK Bidang Lomba “Bahasa Inggris” tahun 2008
  • Juara III Lomba Mapel Bahasa Inggris tahun 2007

Prestasi Terbaru

LAELY JUARA 1 PIALA KAPOLRESTA BANYUMAS

Kali ini stematel fighter menurunkan satu atlet di kelas seni tunggal putri. Laely Nur Ismi sebagai perwakilan SMK Telkom Purwokerto berhasil memperoleh juara 1 setelah menampilkan jurus tunggal IPSI dengan sangat keren.

MBOKAYU AQILLA RAIH JUARA PERSAHABATAN

Waktu semakin larut dan Mbekayu Aqilla dan Mbekayu Mentari keduanya masuk dalam 10 besar, pada akhirnya Mbekayu Aqilla mendapatkan tropy pada kategori Persahabatan, dan ini adalah pertamakalinya gelar tersebut disandang oleh wakil dari SMK Telkom Purwokerto.

JORDAN REBUT JUARA 3 NASIONAL

Sangat membanggakan bahwa ananda Jordan merebut juara 3 dalam event bergengsi tersebut, dan menambah prestasi SMK Telkom Purwokerto secara Nasional. Ibu Finka mengatakan bahwa “Jordan merupakan anak yang mudah untuk dibimbing dan rajin dalam mengerjakan soal latihan”.

LAELY NUR ISMI SABET 2 JUARA SEKALIGUS

Laely Nur Ismi salah satu peserta ekstrakurikuler beladiri atau yang lebih dikenal dengan Stematel Fighter, berhasil meraih 2 prestasi di 2 event yang berbeda. Kejuaraan pertama yaitu Majenang Pencak Silat Championship Tingkat Kabupaten Cilacap yang diselenggarakan oleh IPSI Cilacap sebagai juara 1.

3 SISWA STEMATEL JUARA 1 LIGA CODING NASIONAL

Perlombaan yang dilaksanakan pada 19-21 Agustus tersebut dilaksanakan secara online, dan telah diumumkan pada  Selasa 23 Agustus secara siaran langsung, serta dimenangkan oleh tim Zirayo yang terdiri dari 3 siswa SMK Telkom Purwokerto yakni Muhammad Rafli Al Farizqi – XII RPL 4, Cahyo Susilo – XII RPL 2, serta Muamar Zidan Tri Antoro – XII RPL 4.

NAILA INDRIATI SABET 4 MEDALI SEKALIGUS

Ketua umum Pengkap  PRSI Kabupaten Banyumas  Amrin Ma'ruf  menjelaskan  “bahwa kegiatan ini diselenggarakan  selain untuk mencari bibit bibit perenang  yang handal juga untuk mensosialisasikan bahwa Kolam Renang Tirta Kembar sudah bisa dimanfaatkan masyarakat kembali”.