By Published On: Oktober 2nd, 20190 Comments

Tragedi kelam dalam upaya penggulingan dasar negara adalah kenangan yang memilukan, perjuangan dalam penumpasan gerakan – gerakan terlarang serta mempertahankan Pancasila sebagai dasar negara senang tiasa diingat setiap tanggal 1 Oktober sebagai Hari Kesaktian Pancasila.

Pembacaan Dasar Negara Pancasila

 Bertempat di lapangan SMK Telkom Purwokerto telah dilaksanakan Upacara Bendera peringatan Hari Kesaktian Pancasila pada Selasa (01/10) yang diikuti seluruh siswa-siswi dan akademisi Kawasan Pendidikan Telkom.

Tepat pukul 09.15 WIB dilapangan SMK Telkom Purwokerto terdengar suara gong yang dibunyikan oleh Bapak Jumala selaku Kepala SMK Telkom Purwokerto pertanda PPDB Tahun Pelajaran 2020/2021 telah dibuka. Penerbangan balon dilakukan serentak oleh siswa – siswi mengartikan bahwa informasi terkait pembukaan PPDB harus tersebar luas

Penerbangan Balon Pertanda Informasi PPDB harus tersebar luas.

Suasana meriah dalam acara Launching pagi tadi semakin semarak dengan penampilan fashion show busana batik, tari daerah, serta flashmob yang dilakukan oleh para siswa –siswi berbakat SMK Telkom Purwokerto.

Leave A Comment

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.