DONOR DARAH DEMI KEMANUSIAAN

2019-08-09T07:48:53+07:00

SMK Telkom menggelar aksi donor darah sebagai salah satu rangkaian kegiatan kesiswaan. Kegiatan donor darah dilakukan di Aula SMK Telkom Purwokerto, Rabu 07 Agustus 2019 bekerjasama dengan PMI Kota Purwokerto. Pemerikssaan tekanan darah Aksi donor darah ini merupakan bentuk solidaritas sosial SMK Telkom Purwokerto kepada sesama. Melalui kegiatan ini diharapkan bisa memberikan manfaat serta membantu pihak-pihak yang benar-benar membutuhkan. Dalam acara yang diselenggarakan oleh SMK Telkom Purwokerto ini setidaknya lebih dari 80 pendaftar yang ingin mendonorkan darahnya. Para peserta terdiri dari Siswa , Guru, dan Karyawan di lingkungan SMK Telkom Purwokerto. Siswa - siswi yang sedang melakukan donor darah Dengan adanya [...]

DONOR DARAH DEMI KEMANUSIAAN2019-08-09T07:48:53+07:00

STATUS PEMBAYARAN SPP

2019-08-08T14:39:21+07:00

informasi mengenai tagihan maupun status pembayaran SPP bisa di cek di link siswa.simkug.com atau bs juga di donwload aplikasi siswa : http://simkug.ypt.or.id/apk/siswa.apk menggunakan User dan Pasword NIS Terima Kasih Note : Update setelah transfer bayar SPP adalah H+1 pada hari kerja

STATUS PEMBAYARAN SPP2019-08-08T14:39:21+07:00

JUARA 1 LKS WEB DESIGN

2019-08-07T07:33:28+07:00

SMK Muhammadiyah 1 (SMK MUTU) menjadi tuan rumah LKS WEB DESIGN 2019, yang di ikuti beberapa sekolah di kabupaten Banyumas. Dengan adanya LKS WEB Design ini diharapkan siswa siswi SMK dapat bersaing secara sehat, sehingga nantinya dapat memunculkan bibit bibit anak muda yang berbobot. Kegiatan LKS ini di buka oleh Kepala Sekolah Muhammadiyah 1 dan Waka Kurikulum, dengan tema jaga sportifitas demi yang terbaik, untuk menjadi wakil dari Banyumas dalam LKS tingkat Provinsi mendatang. Perwakilan dari SMK Telkom Purwokerto yakni siswa kelas XII RPL  yakni Anzalla Dzikri Dhamara berhasil mensabet juara 1 lomba tersebut. Wajah sumringah terlihat terpancar diwajag Anzalla, ditemui [...]

JUARA 1 LKS WEB DESIGN2019-08-07T07:33:28+07:00

KUNJUNGAN KETUA DEWAN PEMBINA YPT

2019-08-06T08:49:00+07:00

Jumat (02/07) telah berlangsung kegiatan yang sangat berkesan bagi Kawasan Pendidikan Telkom yakni Kunjungan Ketua Dewan Pembina Yayasan Pendidikan Telkom Bapak Dr. Edi Witjara, MAC dan Bapak Dr. Ir. Dwi S Purnomo, MM selaku Ketua Dewan Pengurus Yayasan Pendidikan Telkom, serta Senior Leader Telkom Regional 4 Jawa Tengah. Bapak Dr. Edi Witjara, MAC dan Bapak Dr. Ir. Dwi S Purnomo, MM disambut oleh Kakang Mbekayu Banyumas. Dalam kunjungan tersebut seluruh Bapak Dr. Edi Witjara, MAC dan Bapak Dr. Ir. Dwi S Purnomo, MM menyapa seluruh Kawasan mulai dari Institut Teknologi Telkom Purwokerto, SMP Telkom Purwokerto dan SMK Telkom Purwokerto, Beliau juga [...]

KUNJUNGAN KETUA DEWAN PEMBINA YPT2019-08-06T08:49:00+07:00

SELEKSI CALON GURU PKN

2019-08-05T08:46:58+07:00

Bertempat di Ruang Meeting SMK Telkom Purwokerto, telah dilaksanakan proses seleksi Calon Guru PKN pada Kamis (01/08). Setelah sebelumnya dilaksanakan proses seleksi administrasi yang dilakukan oleh Bapak Ragil. Tes Tertulis Calon Guru PKN Dalam proses seleksi pada hari ini terbagi dalam dua tahap, yakni tahap seleksi tertulis dan seleksi micro teaching. Dalam seleksi tertulis para calon guru PKN ini harus mengerjakan 20 pilihan ganda dan 5 essay dengan masing point yang berbeda. Terdapat system gugur untuk melanjutkan ke tahap Micro Teaching, pada tahapan ini terpilih Empat orang calon Guru PKN orang kandidat yang dapat melanjutkan ketahap ini yakni Bapak Achmad, Bapak [...]

SELEKSI CALON GURU PKN2019-08-05T08:46:58+07:00
Go to Top